Apa alasan Umar bin Khattab mencabut jabatan Khalid bin Walid
Apa alasan Umar bin Khattab mencabut jabatan Khalid bin Walid?
Jawab:
Umar mencopot Khalid bin Walid karena telah timbul rasa ghuluw (berlebihan) dan taklid (fanatisme) kepadanya sebagai "panglima tak terkalahkan" di antara kaum muslimin.
++++++++++++++++++++++++++
Semoga Bermanfaat dan Berkah
Jangan Lupa Belajar Terus
Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga
Posting Komentar untuk "Apa alasan Umar bin Khattab mencabut jabatan Khalid bin Walid"