Apa bukti bahwa Allah Swt. mempunyai sifat al-Wahhab
Apa bukti bahwa Allah Swt. mempunyai sifat al-Wahhab?
Jawab:
Allah Swt. memberi karunia berupa kecukupan, kesehatan, dan kekuatan. Allah Swt. telan memberi kita akal, hati, pendengaran, penglihatan, kebahagiaan, keberhasilan, makanan, minuman, pasangan, dan keturunan.
++++++++++++++++++++++++++
Semoga Bermanfaat dan Berkah
Jangan Lupa Belajar Terus
Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga
Posting Komentar untuk "Apa bukti bahwa Allah Swt. mempunyai sifat al-Wahhab"