Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Ilmu pengetahuan masa Daulah Abbasiyah mengalami perkembangan pesat. Banyak lahir tokoh ilmuwan

Ilmu pengetahuan masa Daulah Abbasiyah mengalami perkembangan pesat. Banyak lahir tokoh ilmuwan muslim dengan karya-karyanya yang termasyhur hingga sekarang. Pasangan yang tepat antara tokoh ilmuwan dan hasil karya yang pernah dibuat adalah …. HOTS

   A. Jabir bin Hayyan - Kitab al-Kimya

   B. al-Farabi - al-Kitab al-Mukhtasar fi Hisab al-Jabr wa al-Mugabalah

   C. al-Khawarizmi - al-Muruj adz-Dzahab wa Ma'adin al-Jawahir

   D. al-Kindi - al-Mughni fi al-Adwiya' al-Mufradat

   E. Ibnu Sina - asy-Syamil fi ath-Thibb

Pembahasan:

Jabir bin Hayyan merupakan seorang ahli kimia di masa pemerintahan Harun ar-Rasyid. Salah satu karyanya yang termasyhur, yakni Kitab al-Kimya.

Jawaban: A

 ++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Posting Komentar untuk "Ilmu pengetahuan masa Daulah Abbasiyah mengalami perkembangan pesat. Banyak lahir tokoh ilmuwan"