Pemimpin wilayah pecahan Andalusia pada periode keempat Daulah Umayah disebut dengan istilah
Pemimpin wilayah pecahan Andalusia pada periode keempat Daulah Umayah disebut dengan istilah ….
Jawab:
Pemimpin wilayah pecahan Andalusia pada periode keempat Daulah Umayah disebut dengan istilah Muluk ath-Thawaif.
Periode keempat terjadi antara tahun 1013-1086 M. Pada masa ini Andalusia terpecah menjadi lebih dari tiga puluh negara kecil di bawah pemerintahan raja-raja golongan yang disebut Muluk ath-Thawaif, yang berpusat di Seville, Cordoba, dan Toledo.
++++++++++++++++++++++++++
Semoga Bermanfaat dan Berkah
Jangan Lupa Belajar Terus
Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga
Posting Komentar untuk "Pemimpin wilayah pecahan Andalusia pada periode keempat Daulah Umayah disebut dengan istilah"