Masa kekhalifahan Daulah Umayyah di Andalusia terbagi menjadi enam periode. Diketahui suatu periode
Masa kekhalifahan Daulah Umayyah di Andalusia terbagi menjadi enam periode. Diketahui suatu periode pemerintahan terjadi antara tahun 711-755 M. Berikut pernyataan yang berkaitan adalah .... HOTS
A. Terjadi perbedaan pandangan antara khalifah di Damaskus dengan Gubernur Afrika Utara.
B. Andalusia terpecah menjadi negara kecil di bawah pemerintahan Muluk ath-Thawaif.
C. Kemunculan gerakan Reconquista yang dilakukan pasukan Kristen
D. Khalifah berkedudukan sebagai an-Nashir li Dinillah (penegak agama Allah).
E. Pembangunan Masid Cordoba dan pendirian sekolah di kota besar Andalusia.
Pembahasan:
Pada periode pertama pemerintahan Islam di Andalusia terdapat perbedaan pandangan antara khalifah di Damaskus dan Gubernur Afrika Utara yang berpusat di Qairawan. Masing-masing mengaku bahwa merekalah yang paling berhak menguasai daerah Andalusia.
Jawaban: A
++++++++++++++++++++++++++
Semoga Bermanfaat dan Berkah
Jangan Lupa Belajar Terus
Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga
Posting Komentar untuk "Masa kekhalifahan Daulah Umayyah di Andalusia terbagi menjadi enam periode. Diketahui suatu periode"